Postingan

Menampilkan postingan dengan label Salam Pancasila

Warga Solo Ucapkan Salam Pancasila Setiap Pertemuan Diatur Perda

Gambar
Salam Pancasila ketika silaturahmi Partai Golkar Kota Solo dan PDI P Kota Solo. Tema : Politik | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti   "Bukan berarti menghilangkan salam-salam yang lain tidak. Biasa ada salam yang lain biasa saja. Ini ada salam yang mempersatukan kita," __Ujar Ketua Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, YF. Sukasno. SOLO- Kegiatan kemasyarakatan diharapkan mengucapkan Salam Pancasila. Hal ini setelah diterbitkan Peraturan Daerah (Perda) nomor 5 tahun 2023 tentang Internalisasi Pancasila. Hal ini disampaikannya Ketua Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, YF. Sukasno.  "Bukan berarti menghilangkan salam-salam yang lain tidak. Biasa ada salam yang lain biasa saja. Ini ada salam yang mempersatukan kita," ujarnya. Salam itu disampaikan sebelum atau sesudah kegiatan seperti kumpulan RT/RW. Berikut juga, karangtaruna hingga perkantoran