Postingan

Menampilkan postingan dengan label indaco

Kerjasama Platform Pembiayaan Perusahaan Cat dan BRI, Pelanggan Mendapat Kemudahan Modal Kerja

Gambar
Wawancara Presiden Direktur PT Indaco Warna Dunia, Iwan Andranacus (kanan) dan Pimpinan Wilayah BRI Yogyakarta, John Sarjono (kiri). Tema : Ekonomi | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Dipersediaan untuk pelanggan dari semua produk produk indaco. Untuk bisa dukungan, modal kerja utk berbisnis produk indaco," __Jelas Presiden Direktur PT Indaco Warna Dunia, Iwan Andranacus, Rabu (27/07/2022) malam. SOLO- Pengembangan usaha bahan bangunan menjadi bidikan Bank Rakyat Indonesia (BRI). Sebuah platform untuk pelayanan pembiayaan dilounching dengan kerjasama PT Indaco dengan BRI. Lantas kerjasama disampaikan Presiden Direktur PT Indaco Warna Dunia, Iwan Andranacus, Rabu (27/07/2022) malam. "Dipersediaan untuk pelanggan dari semua produk produk indaco. Untuk bisa dukungan, modal kerja utk berbisnis produk indaco,  " jelasnya. Pelanggan ini ia menyebut dari reteler, toko cat dan bangunan, dimana menjual produknya. Sedangkan pelaya

40 Seniman Grafiti Dari Mancanegara Unjuk Aksi di Tembok Pabrik

Gambar
Grafiti salah satu garapan seniman luar negeri di tembok pabrik kawasan Karanganyar. Tema : Seni | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Seniman grafiti dari 16 negara hadir di Karanganyar. Ini luar biasa,"__Papar Bupati Karanganyar Juliyatmono, saat dikonfirmasi, Minggu (29/05/2022). KARANGANYAR- Seniman grafiti dari mancanegara selama dua hari unjuk kemampuannya. Tembok pabrik di kawasan Desa Pulosari, Kecamatan Kebakkramat menjadi media karyanya. Kegiatan ini diapresiasi oleh Bupati Karanganyar Juliyatmono. "Seniman grafiti dari 16 negara hadir di Karanganyar. Ini luar biasa," paparnya saat dikonfirmasi, Minggu (29/05/2022). Menurutnya, grafiti yang selama ini dianggap atau identik dengan vandalisme. Pandangan ini dirubah oleh event Meeting of Styles (MOS) Indonesia. Sebuah edukasi tentang coretan jalanan ini menjadi seni yang indah dan keren untuk khalayak umum. "Memiliki konsep dan gaya masing-masing setiap peserta