Postingan

Menampilkan postingan dengan label kementrian hukum dan ham

Lampu Hijau Diperoleh Pemkot Solo Pengelolaan Rutan Solo Bila Telah Pindah ke Sukoharjo

Gambar
Rutan solo dengan kondisinya. Tema : Hukum | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Nanti terserah kedepan buat apa. Kalau pemerintah kota meminta, ya nanti kita hibahkan," __Ujar Menteri Hukum dan Ham (Menkumham) Yassona Laoly,  Rabu (20/07/2022). SOLO- Lampu hijau pengelolaan didapat Pemerintah Kota Solo. Hal ini terkait Rumah Tahanan (Rutan) Klas I Kota Solo bila telah pindah ke Sukoharjo. Sedangkan ini disampaikan Menteri Hukum dan Ham (Menkumham) Yassona Laoly. "Nanti terserah kedepan buat apa. Kalau pemerintah kota meminta, ya nanti kita hibahkan," ujar, Rabu (20/07/2022). Pemindahan sudah menjadi upaya dari Pemerintah Pusat untuk mengatasi masalah overload dari Rutan. Lebih lanjut dengan dipindahnya rutan Kota Solo ke Sonorejo, Sukoharjo ia tetap berkomitmen. Anggarannya sudah ada meskipun tahun ini tidak sempat cair   "Kami sudah mendapat tanah di Sukoharjo, ya nanti kita pindahkan kesana. Komit anggarannya sudah