Postingan

Menampilkan postingan dengan label islam

Daging Kurban Dicek Dispertan Karanganyar, Waspada PMK dan Tidak Layak Konsumsi

Gambar
Pengecekan daging kurban Dispertan PP Karanganyar di salah satu masjid. Tema : Religius | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Teman-teman dokter hewan dan mantri sudah cek, kondisinya dinyatakan sehat," __Kata Kabid Peternakan Dispertan PP Karanganyar, Heri Sulistyo,  Minggu (10/07/2022). KARANGANYAR- Daging hewan kurban dicek kondisinya oleh petugas dari Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan (Dispertan PP) Karanganyar. Hal ini untuk memastikan daging layak konsumsi warga. Sedangkan ini disampaikan Kabid Peternakan Dispertan PP Karanganyar, Heri Sulistyo. " Teman-teman dokter hewan dan mantri sudah cek, kondisinya dinyatakan sehat," katanya, Minggu (10/07/2022). Ia mencontohkan pengecekan di Pokoh Kecamatan Tasikmadu. Ada 4 masjid jumlah hewan yang dipotong diantaranya 27 ekor sapi maupun kambing. Selain di wilayah seputaran Karanganyar Kota, lanjutnya, petugas dari dinas juga disebar ke kecamatan lainnya. "Di bagian h

Merekat Kebersamaan, warga binaan kompak olah daging hewan kurban

Gambar
Warga binaan mengolah daging kambing di Rutan Kelas 1 Solo untuk dimasak setelah itu. Tema : Religius | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Ya, istimewa sekali ini. Bisa merasakan daging kurban di dalam penjara," __Ujar Salah seorang warga binaan, Yulianto (45) , Minggu (10/07/2022). SOLO- Momentun perayaan Idul Adha menjadi ajang kebersamaan warga binaan Rumah Tahanan Kelas 1 Kota Solo. Mereka menyembelih dan mengolah daging kurban disela sela menjalani hukuman. Salah seorang warga binaan, Yulianto (45) mengaku senang.  "Ya, istimewa sekali ini. Bisa merasakan daging kurban di dalam penjara," ujarnya, Minggu (10/07/2022). Sebagai terpidana kasus pencurian justru bersyukur perayaan Idul Adha. Setidaknya kebersamaan ini ingin dirasakan bersama keluarga. Kendati ditahan, ia bisa menikmati nikmatnya daging kurban. Hal senada juga diungkapkan oleh Sunardi (56).  "Ya, tahun ini terpaksa masuk penjara karena kas

Gibran Melakulan Peletakan Bata Pertama di SMA Budi Utomo Mendapat Doa Sebagai Gubernur Hingga Presiden

Gambar
Walikota Solo Gibran Rakabuming Raka saat berbagi buku dengan didampingi pimpinan Pondok Pesantren Budi Utomo, M Thoyibun. Ia menghadiri peletakan bata pertama SMA Budi Utomo secara simbolis. Tema : Politik | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Semoga perjalanan beliau (Gibran) lancar, aman dan mendapatkan perlindungan dari Allah sampai menjadi Gubernur, Presiden," __Ungkap pimpinan Pondok Pesantren Budi Utomo, M Thoyibun dalam sambutannya. SOLO- Peletakan bata pertama SMA Budi Utomo secara simbolis dilakukan Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka, Kamis (16/06/2022). Namun kesempatan itu, pimpinan Pondok Pesantren Budi Utomo, M Thoyibun mendoakan menjadi gubernur hingga presiden. "Semoga perjalanan beliau (Gibran) lancar, aman dan mendapatkan perlindungan dari Allah sampai menjadi Gubernur, Presiden," ungkap dalam sambutannya. Kalau sudah menjadi presiden, ia berharap tidak lupa dengan dirinya. Menurutnya, doa yang sama ju

Kemenag Bersama Penyuluh Menyebarkan Moderasi Agama Dengan Merangkul Forum Lintas Agama Pasca Temuan Khilafatul Muslimin

Gambar
Wamenang Zainul Tauhid Saadi, Rabu (15/06/2022) malam. Tema : Religius | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Bukan berarti memoderat kan agama, tapi bagaimana menjadikan perilaku beragama agak moderat," __Jelas Wamenang Zainul Tauhid Saadi, Rabu (15/06/2022) malam. SOLO- Kementerian Agama (Kemenag) makin masif menyebarkan paham moderasi beragama. Hal ini melalui penyuluh agama di berbagai daerah pascatemuan kasus Khilafatul Muslimin. Ini yang dikatakan Wamenang Zainul Tauhid Saadi, Rabu (15/06/2022) malam. "Bukan berarti memoderat kan agama, tapi bagaimana menjadikan perilaku beragama agak moderat," jelas dia. Dengan begitu, masyarakat tidak terjerumus ke dalam perilaku ekstreme kiri atau kanan dalam melaksanakan agama. Dirinya juga meminta kepada setiap ormas untuk merangkul anggota Khilafatul Muslimin. Lantas, kewajiban seluruh ormas Islam mengajak mereka kembali memberikan pemahaman yang benar. "Memahamkan yang be

Polres Sukoharjo Melepas Atribut dan Papan Nama Khilafatul Muslimin di Polokarto

Gambar
Pelepasan papan nama Khilafatul Muslimin di Polokarto Sukoharjo, Kamis (09/06/2022). Tema : Kamanan | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Papan nama dan spanduk bertuliskan Khilafatul Muslimin, kita turunkan," __Jelas Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan, saat dikonfirmasi. SUKOHARJO- Pelepasan atribut organisasi Khilafatul Muslim kembali dilakukan kepolisian. Kali ini kantor Khilafatul Muslimin di Kecamatan Polokarto, Sukoharjo, Kamis (09/06/2022). Langkah ini dikatakan Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan. "Papan nama dan spanduk bertuliskan Khilafatul Muslimin, kita turunkan," jelasnya saat dikonfirmasi. Termasuk memanggil pengurus Khilafatul Muslimin untuk dilakukan klarifikasi. Dalam hal ini tentang sejauh mana kegiatan Khilafatul Muslimin. Tindakan dilakukan pihaknya karena keresahan dan penolakan dari warga masyarakat. Dan segenap komponen keagamaan yang ada di Kabupaten Sukoharjo. Lo

Polresta Solo Panggil Lima Pengurus Khilafatul Muslimin Kota Solo Untuk Klarifikasi Keberadaanya Sekaligus Pengembangan Dari Klaten

Gambar
Situasi rumah yang dijadikan kantor Khilafatul Muslimin di Kampung Karangasem RT 01 RW 09 Gang Duku VI, Kecamatan Laweyan, Solo. Tema : Keamanan | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Kami telah menyerahkan surat panggilan klarifikasi kepada 5 orang pengurusnya," __Ungkap Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Kamis (09/06/2022). SOLO- Sebanyak lima orang pengurus Khilafatul Muslimin cabang Kota Solo. Mereka akan diminta klarifikasi atas kegiatannya selama ini. Hal ini dikatakan Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Kamis (09/06/2022). "Kami telah menyerahkan surat panggilan klarifikasi kepada 5 orang pengurusnya," ungkapnya. Lima orang diantaranya berinisial M sebagai ketua Khilafatul Muslimin Ummul Quro Solo Kota. Istilahnya orang bersangkutan ketua cabang Kota Solo. Kemudian pemilik rumah Walimen sebagai pengurus membidangi kesehatan.  "Tiga orang lainnya sebagai pengurus sekretaris, bendahara

Papan Nama Kantor Khilafatul Muslim di Solo Dilepas dan Spanduk Brosur Disita Polresta Solo

Gambar
Pelepasan papan nama Khilafatul Muslimin di Kota Solo dilepas Polresta Solo, Kamis (09/06/2022). Tema : Keamanan | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Mereka sudah menyampaikan keberatan dan penolakannya. Bahkan, akan melawan jika Khilafatul Muslimin tetap melakukan kegiatannya," __Jelas Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak. SOLO- Papan nama kantor organisasi Khilafatul Muslimin dilepas Polresta Solo, Kamis (09/06/2022). Penindakan ini karena aduhan dan keluhan masyarakat atas keberadaannya. Sedangkan ini disampaikan Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak. "Mereka sudah menyampaikan keberatan dan penolakannya. Bahkan, akan melawan jika Khilafatul Muslimin tetap melakukan kegiatannya," jelasnya. Pelepasan papan nama Khilafatul Muslimin di Kota Solo dilepas Polresta Solo, Kamis (09/06/2022). Masyarakat mengetahui pimpinan tinggi Abdullah Qodir Hasan Baraja di Lampung ditangkap kepolisian. La

Ribuan Calon Haji Tertunda Terkendala Aturan Pemerintah Arab Saudi

Gambar
Asrama Haji Donohudan saat bersiap menerima Calon Haji. Tema : Religius | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Jemaah haji tahun ini adalah mereka yang seharusnya berangkat pada 2020 lalu," __Terang Koordinator Humas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Solo, Sarip Sahrul Samsudin, k epada awak media, Kamis (02/06/2022). BOYOLALI- Menunda pelaksanaan haji ada 2000 orang berasal dari Jawa Tengah dan DIY. Karena ada aturan Pemerintah Arab Saudi membatasi kuota dan usia calon jemaah haji maksimal 65 tahun. Hal ini disampaikan Koordinator Humas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Solo, Sarip Sahrul Samsudin. "Jemaah haji tahun ini adalah mereka yang seharusnya berangkat pada 2020 lalu," terangnya kepada awak media, Kamis (02/06/2022). Menurut Sarip, kouta pada tahun 2022 tadinya sekitar 27.000 orang. Namun beberapa pertimbangan maka Pemerintah Arab Saudi akhirnya memangkas kuota haji tahun ini. D

Ratusan Koper Milik Calon Jemaah Haji Telah Tiba, Disusul Calon Jemaah di Asrama Haji Donohudan

Gambar
Ratusan koper milik calon jemaah haji asal tiba di Asrama Haji Donohudan, Boyolali, Kamis (02/06/2022). "Total ada 696 koper dari 2 kloter jemaah haji," __Terang Koordinator Humas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Solo, Sarip Sahrul Samsudin. Tema : Religius | Penulis : Agung Huma | Foro : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti BOYOLALI- Ratusan koper milik calon jemaah haji asal tiba di Asrama Haji Donohudan, Boyolali, Kamis (02/06/2022). Sebanyak enam truk mengangkut koper yang berasal dari Pati. Hal ini disampaikan Koordinator Humas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Solo, Sarip Sahrul Samsudin. "Total ada 696 koper dari 2 kloter jemaah haji," terangnya. Ia merinci kloter pertama berjumlah 352 koper. Sedangkan, kloter 2 ada 344. Sebenarnya ada tambahan dari Jepara untuk kloter 2. "Tetapi ini belum masuk. Ini baru dari Pati," ungkapnya di Asrama Donohudan. Koper tersebut nantinya akan diamankan seca

Pasien Covid 19 Nol, Asrama Haji Donohudan Siap Menampung Calon Haji Jateng DIY

Gambar
Asrama Haji Donohudan, Boyolali saat penyemprotan disinfektan Polres Boyolali beberapa waktu lalu. Tema : Religius | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Persiapan sudah hampir selesai. Tinggal penataan ruang pertemuan. Khusus untuk jemaah haji sudah siap semuanya,” __Jelas Kepala Unit Pengelolaan Asrama Donohudan Bambang Sumanto, Senin (30/05/2022) siang. BOYOLALI- Persiapan kehadiran jamaah haji dilakukan Pengelola Asrama Haji Donohudan, Boyolali. Jamaah ini rencananya Jawa Tengah (Jateng) dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Senin (30/05/2022) siang. Hal ini disampaikan Kepala Unit Pengelolaan Asrama Donohudan Bambang Sumanto, Senin (30/05/2022) siang. "Persiapan sudah hampir selesai. Tinggal penataan ruang pertemuan. Khusus untuk jemaah haji sudah siap semuanya,” jelasnya. Kesiapan juga pada ruang khusus untuk para jemaah haji. Hal ini seperti ruang untuk makan dan tidur telah siap. Selanjutnya asrama mencatat ada 15.477 calon