Pejabat Baru Dirlantas Polda Aceh ' Tombo Kangen ' Santap Kuliner di Warung Makan Wong Solo

Dirlantas Polda Aceh yang baru, Kombes Pol M Iqbal Alqudusy saat di warung makan Wong Solo. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Dokumen Istimewa | Pengunggah : Elisa Siti "Ada kuliner khas asli Solo ada di Serambi Mekkah," __Sebut Dirlantas Polda Aceh yang baru, Kombes Pol M Iqbal Alqudusy, Rabu (12/07/2023) tadi. ACEH- Disela sela bertugas ditempat baru menyempatkan mencicipi kuliner di Nanggro Aceh Darussalaam (NAD). Ini yang dilakukan Dirlantas Polda Aceh yang baru, Kombes Pol M Iqbal Alqudusy. Yang dipilihnya yakni Warung Makan Wong Solo. "Ada kuliner khas asli Solo ada di Serambi Mekkah," sebutnya, Rabu (12/07/2023) tadi. Apalagi brand warung ini khas sekali ketika ia bertugas di Kota Solo. Sajian menu yang dikenalnya ayam bakar atau biasa disebut ayam bakar Wong Solo. Karena namannya banyak dikenal, ia bersama rekannya bertugas menikmati warung tersebut di Jalan Nyak Adam Kamil, Neusu Jaya, Kota Banda Aceh. "Seraya, bisa mengenal...