Postingan

Menampilkan postingan dengan label kuliner

Pejabat Baru Dirlantas Polda Aceh ' Tombo Kangen ' Santap Kuliner di Warung Makan Wong Solo

Gambar
Dirlantas Polda Aceh yang baru, Kombes Pol M Iqbal Alqudusy saat di warung makan Wong Solo. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Dokumen Istimewa | Pengunggah : Elisa Siti "Ada kuliner khas asli Solo ada di Serambi Mekkah," __Sebut Dirlantas Polda Aceh yang baru, Kombes Pol M Iqbal Alqudusy, Rabu (12/07/2023) tadi. ACEH-  Disela sela bertugas ditempat baru menyempatkan mencicipi kuliner di Nanggro Aceh Darussalaam (NAD).  Ini yang dilakukan Dirlantas Polda Aceh yang baru, Kombes Pol M Iqbal Alqudusy. Yang dipilihnya yakni Warung Makan Wong Solo. "Ada kuliner khas asli Solo ada di Serambi Mekkah,"  sebutnya, Rabu (12/07/2023) tadi. Apalagi brand warung ini khas sekali ketika ia bertugas di Kota Solo. Sajian menu yang dikenalnya ayam bakar atau biasa disebut ayam bakar Wong Solo. Karena namannya banyak dikenal, ia bersama rekannya bertugas menikmati warung tersebut di Jalan Nyak Adam Kamil, Neusu Jaya, Kota Banda Aceh. "Seraya, bisa mengenal

Makanan Siap Saji Asal Solo dan Perusahaan Arab Saudi Kerjasama Persediaan Makanan Haji

Gambar
Salah satu mesin produksi sebagai oven masakan MakanKu. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Perusahaan ini sangat besar di bidang makanan, termasuk juga di bidang teknologi pemanasan makanan sebelum makan," __Kata Vice President Mashariq Factory, Hatim Mukhtar. SOLO-  Kebutuhan makanan haji di Arab Saudi dibutuhkan siap saji. Melihat hal ini Vice President Mashariq Factory, Hatim Mukhtar mengajak bekerjama. Ia tertarik produksi dari pengusaha asal Solo, Puspo Wardoyo.  "Perusahaan ini sangat besar di bidang makanan, termasuk juga di bidang teknologi pemanasan makanan sebelum makan," katanya. Perusahaan yang bergerak di Arab Saudi ini berlanjut dengan bekerjasama. Dalam hal ini untuk pengadaannya. Kunjungan juga telah dilakukan ke pabrik PT Hati Barokah Investama milik Puspo.  "Kami sangat senang memiliki kerja sama strategis dengan Wong Solo," tuturnya saat dikonfirmasi awak media. Ditambah, menu

Sumut Target Juara Tiga Porseni NU di Solo Untuk Persiapan PON Didukung Pengusaha Kuliner Wong Solo

Gambar
Kontingen volley Sumatera Utara saat bersama Puspo Wardoyo pengusaha kuliner di Kali Pape Land, Boyolali, Senin (16/01/2023). Tema : Olahraga | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Keikutsertaan atlet ini untuk kesiapan menyambut PON di Sumatera Utara," __Jelas Wakil Gubernur Sumatera Utara, H Musa Rajekshah, yang  juga Ketua Kontingen Porseni NU Sumatera Utara. SOLO- Tiga besar juara umum menjadi target Kontingen Sumatera Utara dalam Pekan Olahraga dan Seni Nahdlatul Ulama (NU) 2023. Ada sebanyak 170 orang datang ikut serta dalam acara rangkaian Harlah NU 1 abad. Sedangkan ini disampaikan Wakil Gubernur Sumatera Utara, H Musa Rajekshah. "Keikutsertaan atlet ini untuk kesiapan menyambut PON di Sumatera Utara," jelas Musa yang juga Ketua Kontingen Porseni NU Sumatera Utara. Apalagi perhelatan Pekan Olaharaga Nasional (PON) akan digelar tahun 2023 ini di Sumut dan Aceh. Melihat kontingen lainnya kompetitif seperti Jawa Timur

Donat Tower Natal Menjadi Bidikan Pembeli Merayakan Natal Bersama Keluarga

Gambar
Pembuat donat sedang mengkreasikan donat bertema natal. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Kalau hari raya natal memang yang menjadi favorit pembeli donat ini," __Ter ang Marcela Yuwono, pembuat donat natal. SOLO-  Berbagai pernah pernik bertema Natal mewarnai toko. Salah satu diantaranya makanan jenis donat dikemas menjadi bentuk pohon natal dengan kelengkapan aksesoris.  "Kalau hari raya natal memang yang menjadi favorit pembeli donat ini," terang Marcela Yuwono, pembuat donat natal. Ia membuatnya cukup sederhana dengan menyiapkan donat terlebih dahulu. Kemudian satu persatu dicelupkan donat cair serta sepuluh menit ditaruh dalam mesin pengering. Barulah disusun menyerupai pohon natal dan dihiasi dengan kerlap kerlip lampu kecil. "Lampu itu memutari susunan kue donat," terangnya. Susunan donat berwarna bertema natal dengan kerlap kerlip lampu. Toko roti beralamatkan Jalan Hasanudin

Warga Berjubel Mendapatkan Makanan Gratis

Gambar
Warga menikmati makanan dari antrian di sepanjang rute kirab Kaesang-Erina di kawasan Sriwedari. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Saya dan cucu ngantri makanan selama dua jam. Dapat roti dan olahan pisang," __Terang Salah satu warga bernama Atun (60) asal Sawit, Boyolali bersama cucunya,  Minggu (11/12/2022). SOLO- Warga berjubel memadati stand kuliner yang tersedia dibeberapa titik sepanjang rute kirab. Satu diantaranya di kawasan Stadion Sriwedari Solo yang dibagi secara gratis. Salah satu warga bernama Atun (60) asal sawit, Boyolali bersama cucunya. "Saya dan cucu ngantri makanan selama dua jam. Dapat roti dan olahan pisang," terangnya, Minggu (11/12/2022). Ia nekat ngantri panjang untuk menyenangkan cucunya supaya bisa mencicipi. Namun yang dilihatnya banyak berdesakan dan saling injak pengantri. Dirinya bisa Lolos dari desakan setelah tenda bagian belakang dirobek penjaga tenda.  Warga

Produk MakanKu Tahun Depan Bakal Menjadi Makanan Jamaah Haji Indonesia dan Didukung Menteri BUMN

Gambar
Menteri BUMN Erick Thohir bersama Owner Wong Solo Grup (batik biru) dan KH. Anwar Iskandar Wakil Rais Aam PB Nahdlatul Ulama. Dan menunjukan Produk MakanKu yang bakal menjadi makanan haji tahun depan. Tema : Ekonomi | Penulis : Agung Huma | Foto : Dokumen Istimewa | Pengunggah : Elisa Siti "Jadi kalau dulu hanya haji saja yang sukses maka sekarang makanan juga harus sukses," __Jelas Owner Wong Solo Grup, Puspo Wardoyo di Kota Solo, Jawa Tengah, Senin (21/11/2022). SOLO- Musim haji tahun depan bakal memiliki produk makanan dari Indonesia. Sedangkan produk MakanKu dari Wong Solo Grup melakulan terobosan itu. Hal ini dikatakan Owner Wong Solo Grup, Puspo Wardoyo di Kota Solo, Jawa Tengah, Senin (21/11/2022).  "Jadi kalau dulu hanya haji saja yang sukses maka sekarang makanan juga harus sukses," jelasnya.  Sedangkan terobosan yang dilakukan Wong Solo Grup ini melalui produknya yakni MakanKu. Bahkan produk untuk jamaah haji Indonesia ini mendapat dukungan dar

Kuliner MakanKu Garap Market Haji dan Umroh, Puspo : Slogannya Sukses Haji Sukses Cita Rasa

Gambar
Mesin produksi MakanKu yang higienis awet dan halal  Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Hal ini berangkat dari problem makanan untuk haji. Bisa makan tapi tidak bisa menikmati," __Jelas Owner Wong Solo Grub, Puspo Wardoyo, Selasa (25/10/2022). SOLO- Kuliner siap saji makanKu memantapkan produksinya mengedepankan cita rasa. Dengan itu market besar tengah digarap yakni haji dan umroh. Hal disampaikan Owner Wong Solo Grub, Puspo Wardoyo, Selasa (25/10/2022). "Hal ini berangkat dari problem makanan untuk haji. Bisa makan tapi tidak bisa menikmati," jelasnya. Apalagi untuk jamaah haji Indonesia meskipun menu khas tapi pengolahanya bukan orang Indonesia. Belum lagi, makanannya kadaluwarsa dan tidak segar. Karena jemaah baru bisa konsumsi setelah melaksanakan tahapan haji. "Ada empat perusahaan pemenang tender, satu diantaranya saya. Tapi mereka produksi harus manut dengan saya," jelasnya. Pihaknya me

Kunjungan Pebisnis Kuliner Timur Tengah, Kuliner MakanKu Bidik Konsumen Tentara Mesir

Gambar
Mr Ahmed Kadry selaku Representative perusahaan dari Mesir saat melihat hasil produksi MakanKu, Selasa (25/10/2022). Tema : Bisnis | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Perwakilan dari Mesir ini tertarik kerjasama. Salah satunya untuk Army (tentara) disana," __Ujar Owner Wong Solo Grub, Puspo Wardoyo,  usai kunjungan Kamis (25/10/2022). SOLO- Perkembangan produk kuliner khas Indonesia dilirik negara timur tengah. Seperti halnya kuliner siap saji MakanKu asal Solo yang mendapat kunjungan pembisnis kuliner dari Negara Mesir. Sedangkan ini disampaikan Owner Wong Solo Grub, Puspo Wardoyo. "Perwakilan dari Mesir ini tertarik kerjasama. Salah satunya untuk Army (tentara) disana," ujarnya usai kunjungan, Kamis (25/10/2022). Kunjungan ini juga menjadi bidikannya lebih luar pasar Timur Tengah. Selanjutnya ia siap diajak kerjasama dengan segala kesiapannya investasi. Dari peralatan, gudang hingga pabrik, dimana seperti yang sudah d

Warung Sajikan Menu Bervariasi Gratis, Ratusan Warga Rela Mengantri

Gambar
Antrian warga mendapatkan sajian menu gratis di Warung Sedekah Duafa di Jalan Menteri Supeno, Jumat (07/10/2022). Tema : Sosial | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Ini gratis, menurut saya sangat membantu sebagai driver. Apalagi saat sulit mendapat orderan," __Terang  pria asal Manahan Solo, salah satu pengunjung bernama Didit Hardianto, pengemudi ojek online. SOLO- Ratusan warga mengantri di sebuah warung di Jalan Menteri Supeno, Jum'at (07/11/2022). Mereka menikmati menu lengkap yang disajikan dengan duduk di bangku yang disediakan. Salah satu pengunjung bernama Didit Hardianto, pengemudi ojek online mengaku senang. "Ini gratis, menurut saya sangat membantu sebagai driver. Apalagi saat sulit mendapat orderan," terangnya pria asal Manahan Solo. Ia sendiri dapat kabar dari rekan driver yang mangkal saat itu. Ini menjadi effesien untuk pengeluarannya ketika bekerja. Dalam kesempatan itu, Nanik Iqbal sebagai pengelola

Tahu Kupat Khas Bumbu Kacang Mas Yono Goda Selera Penikmat Kuliner

Gambar
Tahu kupat Mas Yanto di Jalan Papagan, Makamhaji, Kartasura, Sukoharjo. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Biasanya sih pada bumbunya mas," __Jelas Eko Supriyanto penjual saat ditemui. SUKOHARJO- Tahu kupat satu ini yang beda diantaranya karena bumbu kacangnya. Kuliner ini dikenal dengan nama Tahu Kupat Mas Yono yang terletak di Jalan Papagan, Makamhaji, Kartasura, Sukoharjo. "Biasanya sih pada bumbunya mas," jelas Eko Supriyanto penjual saat ditemui. Kuliner ini tersaji dengan campuran sayuran seperti seledri, toge, kubis. Lantas menambah pas pada lidah penikmat kuliner dengan diberi irisan lauk. Seperti biasa dengan bakwan goreng dan tahu goreng serta telur goreng dadar. Juru masak menggoreng bahan tahu kupat yang akan disajikan ke pelanggan. "Bumbu kacang yang kental bercampur dengan bumbu kuah," ujarnya. Sedikit kuah campuran bawang putih dan kecap kental manis menambah sedap. M

Garang Asem Mbah Semar Khas Telur Sajikan Resep Kuno

Gambar
Pembeli menikmati garang asem. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto: Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Menu ini biasanya disajikan untuk sayuran ditambah nasi," __Jelas Mbah Semar, Minggu (11/09/2022). SUKOHARJO- Kuliner ini tidak asing dengan selera masyarakat Jawa Tengah bernama Garang Asem. Seperti yang disajikan di warung Mbah Semar dengan olahan ayam kampung dan buah belimbing. "Menu ini biasanya disajikan untuk sayuran ditambah nasi," jelasnya, Minggu (11/09/2022). Rasa dimiliki asam segar yang berasal dari buah belimbing atau belimbing sayur. Termasuk rasa pedas juga mendominasi kesegaran dari cabe. Kuah santan menambah ke khas masakan yang dirintis sejak 1962 dari kakeknya 1962. "Eyang bapak haji Muhammad Zaini, generasi pertama. Resep terus dipertahankan," terangnya. Garang asem dan telur. Garang asem. Daging ayam dengan olahan rasa tersebut makin menjadi istimewa warung ini yakni dicampur telur. Sel

Kegigihan Puspo Wardoyo Ayam Bakar Wong Solo Dari Uang Rp 2,5 Juta Hingga Ciptakan Wahana Wisata Senilai Milyaran Rupiah

Gambar
Puspo Wardoyo saat disalah satu sudut bangunan di Kali Pepe Land. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Saat ini sebanyak 283 restoran tersebar di Indonesia, Arab Saudi dan Malaysia," __Ujar Puspo Wardoyo. SOLO- Salah satu pengusaha kuliner asli pribumi Kota Solo cukup dikenal namanya. Dia adalah Puspo Wardoyo yang sukses membangun usaha kuliner ayam bakar 'Wong Solo'. Bisnis makanan khas Kota Solo ini dirintis sekitar tahun 1991 an ini berkembang. "Saat ini sebanyak 283 restoran tersebar di Indonesia, Arab Saudi dan Malaysia," ujarnya. Ia mengawali usahanya ketika bertemu temannya di Solo sepulang dari Medan. Meskipun hanya berjualan bakso tapi membuatnya terinsipirasi berjualan di kota itu. Sadar butuh modal cukup banyak akhirnya ia meneruskan kembali menjadi guru. "Itu tahun 1989 hingga 1991, padahal saya melepas jadi guru Pegawai Negeri Sipil," ujarnya. Sebelum tahun itu dia menjadi gur

Pengusaha Kuliner Puspo Wardoyo Asal Solo Ungkap Ide Terciptanya Kali Pepe Lend dari Melihat Eropa

Gambar
Pengusaha Kuliner Puspo Wardoyo dengan koleksinya Jeep Willys di Kali Pepe Land. Tema : Wisata | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Jika mendengar kata sungai, pasti terpikir kumuh, jorok, kotor. Padahal, jika digarap dengan maksimal bisa memiliki nilai positif," __Terang Puspo Wardoyo, saat ditemui. BOYOLALI-  Kawasan pinggiran sungai diidentikkan kotor sampah. Namun sebagai sosok pengusaha kuliner, Puspo Wardoyo ingin merubahnya. Banyak potensi pinggiran sungai yang diimajinasikan sebagai kawasan wisata. "Jika mendengar kata sungai, pasti terpikir kumuh, jorok, kotor. Padahal, jika digarap dengan maksimal bisa memiliki nilai positif," terang dia saat ditemui. Didalam benak pengusaha asal Kota Solo ini tertuju wisata negara maju. Perjalanan ke luar negeri memberikan banyak ide tentang sungsi. Seperti negara Prancis, Jerman, Inggris dan negara maju lainnya. "Banyak, Pak. Lah, padahal di wilayah kita ini malah kebalik

Destinasi Wisata Pinggir Kali ' Kali Pepe Land ' Menjadi Tren dan Menyedot Ratusan UMKM Membuka Lapak

Gambar
Kali Pepe Land yang berada di bantaran Sungai Kali Pepe waktu malam tampak gemerlap lampu. Tema : Wisata | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Sekarang banyak masyarakat yang mengidolakan wisata sungai. Hal bergeser dari wisata di kota," __Jelas Owner Kali Pepe Land, Rabu (20/07/2022). SOLO-  Wisata sungai menjadi trend mengisi waktu di kalangan masyarakat. Seperti halnya Kali Pepe Landa dibidik para pelaku UMKM di Solo dan kabupaten sekitar untuk membuka lapak. Hal ini dikatakan Owner Kali Pepe Land, Rabu (20/07/2022). "Sekarang banyak masyarakat yang mengidolakan wisata sungai. Hal bergeser dari wisata di kota," jelasnya. Pergeseran setelah meningkatnya pengunjung di wisata batas Kabupaten Boyolali dan Kabupaten Sukoharjo. Disinilah, hampir setiap minggunya ratusan pelaku UMKM memadati lahan yang ada di wisata ini. Apalagi berbagai acara dan kuliner berkolaborasi tersaji di wisata yang menelan biaya mencapai dari milyara

Warung Ndeso Pak Rudi, Harga Murah Tapi Bisa Kena Denda Jika Tidak habis

Gambar
Pelanggan warung Pak Rudi milik Rudianto yang berada di Dusun Godean, Desa Wirun RT 1 RW 15, Mojolaban Sukoharjo. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Kami membandrol lima ribu itu Kalau habis. Kalau tidak habis itu tujuh ribu," __Jelas pemilik warung Rudianto, Sabtu (02/06/2022). SUKOHARJO- Warung unik dengan menu tradisional satu ini dijamin kenyang. Cukup mengeluarkan uang Rp 5000 dijamin kenyang tapi sebaliknya justru dikenai denda Rp 7000 per porsi bila tidak habis. Inilah warung yang dikenal nama Warung Pak Rudi yang terletak di Desa Wirun. "Kami membandrol lima ribu itu Kalau habis. Kalau tidak habis itu tujuh ribu," jelas pemilik warung Rudi anto, Sabtu (02/06/2022). Bukan tidak artinya dengan membandrol harga sebesar itu tapi pelanggan tidak kemaruk atau serakah. Pernah ia membandrol harga segitu tapi datang pelanggan mengambil makan tidak habis. Menurutnya ini mubadzir atau sia sia mengambil mak

Produk "MakanKu" Bikinan Wong Solo Group Merambah Taiwan Dengan Cita Rasa Nusantara

Gambar
Kepala Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei, Taiwan, Budi Santoso. Dia bersama Owner Wong Solo Group, Puspo Wardoyo. Dalam hal ini kunjungan di pabrik milik owner Wong Solo Group di Cemani Sukoharjo. Tema : Kuliner | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Kemudian, menyesuaikan dengan selera yang pas dengan warga sana," __Terang Kepala Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei, Taiwan, Budi Santoso. SOLO- Peluang kuliner tanah air di luar negeri terbuka luas. Selera dan kemasan edar menyesuaikan di negara tersebut. Hal ini disampaikan Kepala Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) di Taipei, Taiwan, Budi Santoso. "Kemudian, menyesuaikan dengan selera yang pas dengan warga sana," terangnya. Seperti halnya di Taiwan yang juga selektif memilih kemasan yang sesuai. Termasuk komposisi bahan yang digunakan. Namun banyak Warga Negara Indonesia (WNI) maka kuliner khas Indonesia dicari. "Memang, awa

Ada Wisata Eksotis Sungai di Pojok Kota Solo, Sektor Pariwisata Kerjasama Wong Solo Grup dan PBNU

Gambar
Soft opening dalam acara Kali Pepe Land dengan sambutan Sekretaris Jenderal (Sekjen) PBNU Saifullah Yusuf atau Gus Ipul, Selasa (31/05/2022). Tema : Pariwisata | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Kali Pepe Land adalah wahana wisata keluarga. Tidak jauh dari Kota Solo," __Jelas owner Wong Solo Group, Puspo Wardoyo. SOLO- Sungai yang biasa gelap dan sepi justru dirubah menjadi wisata eksotis. Ornamen lampu dan berbagi model gazebo membuat betah pengunjung untuk berkumpul. Tempat ini dinamakan  Kali Pepe Land yang menempati dua wilayah Karanganyar dan Boyolali. "Kali Pepe Land adalah wahana wisata keluarga. Tidak jauh dari Kota Solo," jelas owner Wong Solo Group, Puspo Wardoyo. Jembatan yang menghubungkan dua lokasi wilayah yang berseberangan. Ia menjelaskan lokasi ini tepatnya berada di dua tempat berseberangan. Jembatan dengan ornamen lambu menghubungkan dua lokasi itu. Karena ditengahnya ada sungai Kali Pepe