Postingan

Menampilkan postingan dengan label car free day

Ribuan Masyarakat Awali CFD Colomadu Melintasi Antar Kabupaten Kota, Bupati : Ini Spektakuler

Gambar
Bupati Karanganyar Yuliatmono bersama forkopimda menikmati Car Free Day di Jalan Adi Sucipto, Colomadu Karanganyar, Minggu (25/09/2022). Tema : Sosial | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Saya lihat ini adalah CFD yang paling spektakuler, karena kita semua menyumbang oksigen terbanyak," __Terang Bupati Karanganyar Juliatmono, saat sambutan. KARANGANYAR- Ribuan masyarakat memadati Jalan Adi Sucipto, Colomadu, Karanganganyar, Minggu (25/09/2022). Mereka ini menikmati Car Free Day (CFD) pertama kalinya di kawasan tersebut. Dengan aktivitas baru ini, Bupati Karanganyar Juliatmono mengatakan CFD yang spektakuler. "Saya lihat ini adalah CFD yang paling spektakuler, karena kita semua menyumbang oksigen terbanyak," terangnya saat sambutan. Ditambah, paling bersih karena selama tiga jam tidak ada polusi udara. Selain itu, kegiatan CFD yang ada di wilayah Eks-Karesidenan Surakarta. Karena melibatkan masyarakat dari wilayah lain sep

Jalur Obor APG Melintasi Car Free Day Dengan Dikemas Sederhana

Gambar
Rombongan atlet disabilitas dan diikuti reog dalam launching logo Asean Para Games 2022 di Car Free Day beberapa waktu lalu. Tema : Olahraga | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Ada mobil listrik dan reog untuk membuka,  '' __Ujar Kepala Bidang Lalu Lintas Dishub Kota Solo, Ari Wibowo, Sabtu (23/07/2022),  saat dikonfirmasi. SOLO- Jalur untuk Torch Relay Asean Para Games 2022 telah disiapkan beberapa titik. Sedangkan rutenya melewati Car Free Day di Jalan Slamet Riyadi.Hal ini disampaikan Kepala Bidang Lalu Lintas Dishub Kota Solo, Ari Wibowo, Sabtu (23/07/2022). "Ada mobil listrik dan reog untuk membuka, '' ujarnya saat dikonfirmasi. Ia berharap pengunjung CFD bisa menyesuaikan dan menghentikan aktivitas masing-masing. Hal ini ketika Torch Relay melintas. Rutenya ia menyebutkan dari Plaza Manahan, Purwosari, Jalan Slamet Riyadi hingga berakhir Balaikota Solo.  "Tidak ada pengaturan khusus sebetulnya, namun kam

Pingsan Karena Sakit Kambuh Saat Olahraga, Ini Yang Dilakukan Polwan Cantik

Gambar
Dua polwan saat mengecek pria asal Kerten pingsan di Perempatan Gendengan Solo, Minggu (26/06/2022). Tema : Sosial | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Bapak ini mengalami pingsan, dan kita lakukan pertolongan," __Jelas polwan Iptu Uki Umbarwati, Minggu (26/06/2022). SOLO- Pingsan karena sakit epilepsi membuat kaget pengguna jalan di perempatan Gendengan Solo, Minggu (26/06/2022). Sontak, polwan Iptu Uki Umbarwati, Aiptu Maria dan Bripka Ulli melakukan pertolongan disela sela atur jalan. Diketahui pria ini tak sadarkan diri sehingga menimbulkan kerumunan warga. "Bapak ini mengalami pingsan, dan kita lakukan pertolongan," jelas Iptu Uki Umbarwati, Minggu (26/06/2022). Saat itu diketahui pria pingsan bernama Iwan tinggal di Jalan Srigunting, Kerten. Dari keterangan diterimanya mengalami pingsan dikarenakan menderita sakit Epilepsi. Yang bersangkutan hendak olahraga pagi di car free day serta belum sempat sarapan dan minum o

Antisipasi Hepatitis Akut Dihimbau Sendok Piring Sekali Pakai Bagi Pedagang CFD dan Perilaku Sehat Kantin SD

Gambar
Edukasi pencegahan Hepatitis kesejumlah kanti di Sekolah Dasar di Kabupaten Sukoharjo oleh Bhabinkamtibmas. Tema : Kesehatan | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Dihimbau jualan makanan menggunakan sendok habis pakai ganti. Hal ini untuk menyikapi hepatitis akut," __Kata Kapolresta Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak. SOLO- Rencana dibukanya kegiatan car free day perlu diantisipasi para pedagang. Salah satunya menyediakan peralatan makan sekali pakai untuk mencegah penyakit hepatitis akut pada anak. Ini yang disampaikan Kapolresta Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak. "Dihimbau jualan makanan menggunakan sendok habis pakai ganti. Hal ini untuk menyikapi hepatitis akut," katanya. Termasuk piring sehingga dipastikan peralatan sehat. Setahu dia, hepatitis akut menyerang pencernaan. Kemudian tempatnya telah ditata sesuai hasil rapat dengan instansi terkait.  "Pedagang akan dimasukan ke dalam inst