Postingan

Menampilkan postingan dengan label senjata tajam

Remaja Diteriaki Klitih Diamankan Polisi Bawa Sabuk Gear

Gambar
Pemuda yang diamankan dan barang bukti sabuk gear. Tema : Hukum | Penulis : Agung Huma | Foto : Humas Polres Sukoharjo | Pengunggah : Elisa Siti "Pelaku ini membawa senjata tajam, senjata pemukul. Dua gear sepeda yang diikat dengan tali,” __Tandas Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan, Senin (22/08/2022). SUKOHARJO– Seorang remaja berinsial AR (18) diamankan Polsek Kartasura. Yang bersangkutan mendapat amukan sejumlah warga karena membawa sabuk gear. Hal ini dikatakan Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan. "Pelaku ini membawa senjata tajam, senjata pemukul. Dua gear sepeda yang diikat dengan tali,” tandasnya, Senin (22/08/2022). Bukan karena tanpa sebab, barang yang dibawanya terlihat warga. Kejadian itu di Jalan Adi Sumarmo, Ngabeyan, Sukoharjo, sekitar pukul 02.00. Lantas warga mengejar sehingga membuat pemuda asal Mojosongo, Boyolali melompat dari motor. Warga yang melihat meneriaki 'klitih'. "Berhasil ditangkap oleh warga dan men

Pria Diduga Bersajam di Stadion Manahan, Residivis Penganiaya Anggota Polisi

Gambar
Tersangka saat diamankan di Mapolresta Solo.  Tema : Hukum | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Tersangka ini sudah empat kali residivis dalam kasus penganiayaan dan kekerasan," __Tandas Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Rabu (13/07/2022). SOLO- Terungkap sosok pria membawa senjata tajam berupa golok ketika penyelenggaraan Piala Presiden. Dia itu bernama Teguh Pidekso alias Bangkok (40) yang keluar masuk bui kasus kekerasan. Hal ini dikatakan Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Rabu (13/07/2022). "Tersangka ini sudah empat kali residivis dalam kasus penganiayaan dan kekerasan," tandasnya. Terakhir kali yang bersangkutan melakukan kekerasan didepan sekolah Al Islam beberapa tahun lalu. Korbannya salah satu anggota kepolisian di Kawasan Jalan Honggowongso, Serengan pada 2021 lalu. Bukannya kapok tapi kembali berulah di Stadion Manahan Solo. "Tersangka menjaga parkir yang telah dialokasikan