Postingan

Menampilkan postingan dengan label minuman keras

Delapan Belas Oknum Suporter PSS Sleman Diamankan Karena Mabuk dan Belasan Botol Miras

Gambar
Minuman keras disita Polresta Solo disela sela pertandingan. Tema : Keamanan | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Tim Sparta mengamankan mereka sedang pesta miras maupun kedapatan membawa miras berbagai merk," __Ucap Kapolresta Surakarta Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak. SOLO- Delapan belas orang oknum suporter PSS Sleman diamankan Polresta Solo, Senin (27/06/2022). Mereka membawa minuman keras dalam menyaksikan pertandingan PSS Sleman vs Dewa United di Stadion Manahan Solo. Hal ini disampaikan Kapolresta Surakarta Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak. "Tim Sparta mengamankan mereka sedang pesta miras maupun kedapatan membawa miras berbagai merk," ucapnya. Ketika itu petugas melakukan sterilisasi serta pengecekan maupun penggeledahan. Hal ini dilakukan terhadap orang dan barang dari suporter yang akan menyaksikan laga. Oknum suporter ini berinisial AF (22 ) warga Sleman beserta 3 temannya.  "Kemudian DS (21) warga Klaten

Bawa Sajam Kuasai Parkiran dan Dua Suporter Pelempar Botol ke Lapangan Diamankan

Gambar
Polisi razia botol dari kelompok suporter pendukung PSIS Semarang di Stadion Manahan Solo kemarin. Tema : Hukum | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Dia dimankan lantaran mencoba melawan aparat di kawasan parkir kompleks Stadion Manahan," __Tandas Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Rabu (21/06/2022). SOLO- Seorang membawa senjata tajam ditangkap Polresta Solo dari komplek Stadion Manahan. Yang bersangkutan ini mencoba melawan petugas kepolisian. Hal ini disampaikan Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Rabu (21/06/2022). "Dia dimankan lantaran mencoba melawan aparat di kawasan parkir kompleks Stadion Manahan," tandasnya. Minuman keras diamankan dari kawasan depan Stadion Manahan Solo. Orang tersebut berusaha mengusai lokasi parkiran untuk pendukung PSIS Semarang. Bahkan orang ini berasal salah satu kelompok membawa senjata tajam. Selanjutnya berhasil diamankan dan ditahan Polresta S

Kakek Berkostum Kaos Kontingen Atlet Diamankan Bersama Dua Pemuda Jualan Miras Online

Gambar
Barang bukti miras ditunjukkan Kapolsek Laweyan, AKP Galuh Pandu Pandega, Selasa (24/05/2022). Tema : Hukum | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti " Menjual miras tanpa izin dengan modus menawarkan secara online di kawasan Laweyan," __Ta ndas Kapolsek Laweyan, AKP Galuh Pandu Pandega, Selasa (24/05/2022). SOLO- Lantaran menjual minuman keras membuat seorang kakek berinisial MNW (63) diamankan Polsek Laweyan. Minuman itu dijualnya secara online kepada pelanggannya yang dikenal sebelumnya. Hal ini dikatakan Kapolsek Laweyan, AKP Galuh Pandu Pandega, Selasa (24/05/2022). "Menjual miras tanpa izin dengan modus menawarkan secara online di kawasan Laweyan," tandasnya. Modusnya ini setelah berjualan miras dengan di sebuah lokasi. Namun kakek yang ditangkap mengenakan baju kontingen atlet Jawa Tengah ini beralih online. Ini mengikuti modus selama ini.  Tiga pedagang miras diamankan saat ditanya Kapolsek Laweyan, AKP Galu

Ribuan Miras Dimusnahkan Jelang Lebaran

Gambar
Minuman keras digilas slender dalam kegiatan pemusnahan miras di Mapolresta Solo. Tema : Hukum | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Bentuk loyalitas tegak lurus dalam mendukung program pemerintah dan mewujudkan Solo bebas dari pekat atau penyakit masyarakat," __Tandas Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Jum'at (22/,04/2022). SOLO- Pemusnahanan barang bukti minuman keras sebanyak ribuan botol berbagai merek. Semua sitaan ini dimusnahkan menggunakan mesin slender. Hal ini dikatakan Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak, Jum'at (22/04/2022). "Bentuk loyalitas tegak lurus dalam mendukung program pemerintah dan  mewujudkan Solo bebas dari pekat atau penyakit masyarakat," tandasnya. Sebanyak 1.205 liter ciu dan 1.118 botol minuman keras dimusnahkan tadi. Barang tersebut disita dari tanggal 1 Januari 2022 hingga saat ini. Sedangkan miras disita dari berbagai tempat setelah laporan warga. "Hasil ini merupakan peran serta k