Postingan

Menampilkan postingan dengan label internet

Ratusan Perusahaan Internet Hadapi Teknologi Cepat 2023, APJII Berkolaborasi Nirlaba Pijar Tingkatkan Keahlian Digital

Gambar
Salah satu pembicara CEO Hypernet Technologies Sudianto Oei dalam diskusi panel pada acara Connext Masterclass yang bertajuk Future Skills Indonesia. Acara ini digelar pada 15 Desember 2022 di Solo Technopark, Solo. Tema : Teknologi | Penulis : Agung Huma | Foto : Agung Huma | Pengunggah : Elisa Siti "Dengan perkembangan itu butuh knowladge baru yang secara cepat dapat dipraktikan," __Terang Ketua Umum APJII Muhammad Arif, Kamis (15/12/2022). SOLO-  Sebanyak 856 perusahaan internet tercatat Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII). Mereka ini terus berkembang serta akan bertambah dalam sektor industri internet Indonesia. Hal ini disampaikan Ketua Umum APJII Muhammad Arif, Kamis (15/12/2022). "Dengan perkembangan itu butuh knowladge baru yang secara cepat dapat dipraktikan," terangnya Ia memastikan tahun depan bisa mencapai 1000 perusahaan yang bergerak cepat dalam sektor ini. Seiring berkembangnya ini maka para pelaku bisnis telekomunikasi