Konsep Jawa Pernikahan Idayati dan Ketua MK Anwar Usman
Anak Kandung Idayati saat menyampaikan keterangan pers. Septiara Selvani Putri (kiri), Adityo Rimbo Galih Samudro (tengah) dan Dani Wigungs sebagai wedding organizer (kanan).
"Dekorasi memang pernikahan di Solo, maka konsepnya jawa banget," __Ujar Septiara Selvani Putri, putri dari Idayati, Rabu (25/05/2022).
SOLO- Pernikahan adik presiden Joko Widodo yakni Idayati ini dengan konsep jawa. Seperti halnya dekorasi maupun pakaian pengantin hingga kerabat. Hal ini disampaikan Septiara Selvani Putri, putri dari Idayati.
"Dekorasi memang pernikahan di Solo, maka konsepnya jawa banget," ujarnya, Rabu (25/05/2022).
Seperti halnya dekorasi dengan oranamen jawa dan hampers atau keranjang anyaman. Kemudian hampers ini ada makanan khas solo. Selanjutnya baju dikenakan ibunya disiapkan untuk acara ijab lagi dan resepsi pernikahan.
"Soal baju akad nikah warnanya sempen. Dan acara resepsi menikah warnanya mera marun," tandasnya.
Warna ini sama dengan mempelai putra tapi mengenakan beskap jawa karena bertema Solo. Beskap khas solo ini mengenakan baju putih bagian dalam atau istilahnya mangkunegaran. Baju lutih todam diperbolehkan untuk panitia maupun lainnya selain pengantin putra.
"Panitia busono lengkap tlangkup surakarta," tandasnya.
Baju wali nikah Joko Widodo kemungkinan besar menggunakan beskap terbuka atau koleksi pribadi. Lantas, dekoran ini didalam menutupi dan melingkar Gedung Grha Sabha. Warna dipilihnya hitam dengan model bintag.
"Supaya lebih khidmat. Dengan adanya bintang supaya lebih cantik," ujarnya.
Wedding organizer, Dani Wigung menambahkan kain melingkar ditembok ini menutup jendela. Bahkan setidaknya kain meredam suara dari live gamelan dan musik. Termasuk penyanyi Judika yang akan menghibur dalam resepsi ini.
"Dalam prosesi ini, bisanya dipelaminan, pengantin diapit orang tua. Tapi ini, mengapit putra putri bersama suami atau istrinya," jelasnya.
Resepsini ada kirab temantin yang dikuti keluarga. (*)
Komentar
Posting Komentar